singkat cerita,penaklukan itu berhasil dan membawa bangsa spanyol menjadi merdeka. jika kepemimpinan roderick,yang menguasai adalah katolik dan mengusir yahudi. kni di kepemimpinan islam di bawah naungan kerajaan Omayyah Damaskus, yahudi dan nasrani bisa hidup tenang dan di lindungi karena hak mereka sebagai rakyat.
Hmm,thariq bin ziyad memang luar biasa.putra afrika utara namun menaklukan dataran eropa. tapi sayang, lambat laun, andalusia di kuasai orang nasrani dan itu karena koalisi dua kerajaan yang menikahkan ferdinand dan isabela yang mengubah pemerintahan andalusia dan negara tersebut kita kenal dengan nama spanyol. hmm, mengingat kejadian yang mengiris hati di pelabuhan sana,agak ngeri juga karena suasana di sana seperti lautan darah.
ah, andai saja benteng Alcazaba di al hambra bisa hancur.karena meriam-meriam yang menunduk ke kota,mungkin spanyol masih kita kuasai ya. tapi wallahua’lam.
Di Alhambra, ada taman yang sangat indah. ada air mancur yang mengalir dari sumber air. dua belas singa yang menjaga sumber air(patung)foto bisa antum lihat gambar yang paling bawah
Alhambra adalah benteng,hunian bangsawan dan citadel ada empat area besar disana. istana sultan,benteng alcazaba,hunian medina dan Generalife. biasanya pengunjung meluangkan sehari penuh untuk menikmati keindahan disana. kompleks 6 km x 2 km sangatlah luas. kalau kamu kesana, ada dua opsi, jam setengah sembilan pagi sampai jam dua siang. nah kalau sore,jam dua siang sampai jam enam petang.
di plaza nueva,pusat kota granadayang lokasinya 80o m dari granda banyak orang yang menuntun anjing tapi di alhambra tidak ada anjing lho. tapi banyak sekali kucing-kucing bekeliartan. yah, mungkin ini adalah penegasan bahwa inilah wilayah islam. kalaupun orang yang bawa anjing masuk,pastilah di ikat di pintu gerbang. karena bisa-bisa anjingnya di tawur pasukan kucing alhambra he..he..:-)
di spanyol dulu ada pemukiman muslim yang namanya alcazar tapi sekarang entah dimana. saat ini yang ada malah bar,losmen dan saat ramadhan, ndak ada tuh selebaran shalat terawih atau kegiatan ramadhan seperti di indonesia. yang ada malah kursus gitar. hmm,…
Alcazar adalah pemukiman muslim terbesar di sevilla. tempat ketika pendatang muslim memulai kehidupan di Andalusia. yah,Andalusia kini hanya sejarah dan kebudayaan. seperti orang barcelona yang menyebut dirinya orang catalan.(catalonia)
Hmm, di kota yang lain. cordoba mengingatkan kita sebuah daerah di sidoarjo . jalanan lebar , berhamburan pedagang kaki lima yang memasarkan dagangannya dan banyak tukang parkir. he..he..sangat jarang sekali di eropa ada semacam ini. kalau ke sidoarjo, mampirlah ke Slautan, kalau mau melihat kondisi cordoba he..he… suasananya lho. kalau bangunannya jauh beda
oke. cukup sekian perjalanan saya. hmm, perjalanan? apa saya sudah kesana. yah, kalau secara fisik sih belum dan judul posting di atas adalah do’a. semoga saya bisa menyambanginya.